MANUSIA DAN
HARAPAN
A. PENGERTIAN HARAPAN
Harapan berasal dari kata harap ,yang berarti keinginan
supaya sesuatu terjadi . sehingga harapan berarti sesutau yang di inginkan
dapat terjadi dengan demikian harapan menyangkut masa depan .
Setiap manusia pasti mempunyai
harapan ,manusia yang tanpa harapan berarti manusia itu mati dalam hidup
,Harapan tersebut tergantung pada pengetahuan ,pengalaman, lingkungan hidup,dan
kemampuan masing-masing .
B. APA SEBAB MANUSIA MEMPUNYAI HARAPAN
Sesuai
kodrat nya manusia adalah makhluk social ,tidak satu manusia punyang luput dari
Pergaulan hidup. Ada
dua hal yang mendorong manusia bergaul dengan manusia lain :
1.
Dorongan Kodrat
Pada
Dasar nya kodrat adalah sifat,keadaan ,atau pembawaan alamiah yang sudah
terjelma dalam diri manusia sejak manusia itu di ciptakan oleh tuhan , misalnya
menangis ,bergembira ,berpikir, berjalan,berkata, mempunyai keturunan dan
sebagainya yang termasuk juga dalam dorongan kodrat .
2.
Dorongan Kebutuhan Hidup
Sudah
menjadi kodrat nya bahwa manusia mempunyai bermacam-macam kebutuhan hidup yang
dapat di bedakan menjadi 2 jenis yaitu kebutuhan jasmani dan rohani .
Menurut
Abraham Maslow kebutuhan manusia adaalah :
A.
Kelangsungan hidup ( Survival )
Untuk
kelangsungan hidup nya manusia pasti membutuhkan sandang , papan dan pangan
,untuk mencukupi kebutuhan sandang ,pangan ,dan papan maka manusia sejak kecil
telah belajar . Dengan Pengetahuan yang tinggi harapan memperoleh pangan
,sandang dan papan yang layak akan terpenuhi atau tiap manusia perlu kerja
kerass dengan harapan apa yang di inginkan yang layak terpenuhi .
B.
Keamanan
Setiap
manusia pasti membutuhkan keamanan ,sejak seorang anak lahir ia telah
membutuhkan keamnan begitu lahir dengan suara tangis ,itu pertanda meminta
sebuah perlindungan sampai dia bertambah maka ia ingin terus di lindungi . Dalam
hal ini agama sangat berperan penting untuk memperoleh keamanan moril bagi
pemiliknya ,keyakinan bahwa tuhan memberikan perlindungan berarti sudah
memberikan keamanan yang di harapkan .
C.
Hak dan kewajiban mencintai dan di
cintai
Setiap
manusia pasti mempunyai hak dan kewajiban ,dengan pertumbuhan manusia maka
tumbuh pula kesadaran akan hak dan kewajiban ,bila seorang anak telah menginjak
usia dewasa maka ia merasa sudah dewasa sehingga sudah saat nya mempunyai
harapan untuk di cintai dan mencintai
D.
Status
Setiap
manusia membutuhkan status “siapa ,untuk apa dan mengapa ia hidup “ , setiap
manusia yang lahir di dunia ini tentu
akan bertanya tentang status nya ,status keberadaan nya ,status dalam keluarga
nya ,status dalam masyrakat dan status di dalam sebuah Negara . pada dasarnya
status itu penting karena dengan status orang lain bisa tahu siapa dia yang
sebenarnya
E.
Perwujudan Cita-Cita
Pada
dasarnya manusia pasti mengembangkan bakat atau kepandaian nya agar ia diterima
atau di akui kehebatan nya
C. Kepercayaan
Kepercayaan
berasal dari kata percaya yang artinya mengakui atau menyakini akan kebenaran
,Kepercayaan adalah hal-hal yang yang berhubungan dengan pengakuan atau
keyakinan akan kebenaran
Kebenaran
Kebanaran
amat
penting bagi manusia ,setiap manusia mendambakan nya ,karena ia mempunyai arti
khusus bagi hidupnya ,ia merupakn focus dari segala pikiran ,sikap dan perasaan
.Dalam tingkah laku ,ucapan ,perbuatan manusia selalu berhati-hati agar mereka
tidak menyimpang dari kebenaran . manusia sadar bahwa ketidak benaran dalam
bertindak ,berucap maupun bertindak dapat mencemarkan nama baiknya .
Dr.Yuyun
Suriasumantri dalam bukunya “filsafat ilmu” ada tiga teori kebenaran :
1.
Teori koherensi atau konsistensi
Suatu
pernyatan di anggap benar bila pernyataan itu bersifat koherensi atau
konsistensi dengan pernyataan – pernyataan sebelumnya yang di anggap benar.
2.
Teori korespondensi
Suatu teori yang menjalankan bahwa suatu
pernyataan benar bial materi pengetahuan yang di kandung pernyataan itu
berkorenponden atau berhubungan dengan obyek tertentu yang di tuju oleh
pernyataan tersebut .
3.
Teori Pragmatis
Kebenaran
suatu pernyataan di ukur dengan criteria apakah pernyataan tersebut bersifat
fungsional dalam kehidupan praktis
D. Berbagai Kepercayaan Dan Usaha
Meningkatnya
Dasar
kepercayaan adalah kebenaran , kepercyaan dapat di bedakan menjadi 3 :
1. Kepercayaan
pada diri sendiri
2. Kepercayaan
kepada orang lain
3. Kepercayaan
kepada pemerintah
4. Kepercayaan
kepada tuhan k
Tidak ada komentar:
Posting Komentar